TENTANG KAMI

kami yang terdiri dari arsitek, desainer, dan tenaga ahli konstruksi berpengalaman akan bekerja secara menyeluruh untuk menciptakan solusi yang tidak hanya menarik secara visual, namun juga nyaman, efisien, dan sesuai dengan karakter serta kebutuhan klien.

TENTANG KAMI

Iyaro adalah perusahaan profesional yang bergerak di bidang arsitektur, konstruksi bangunan, serta layanan design & build interior. Kami hadir untuk memberikan solusi menyeluruh dalam perencanaan, pembangunan, hingga penataan ruang, dengan pendekatan yang mengedepankan fungsionalitas, estetika, efisiensi, dan transparansi.

Dengan tim yang terdiri dari arsitek, desainer interior, serta tenaga teknis berpengalaman, kami memastikan setiap proyek dijalankan secara profesional dan bertanggung jawab. Iyaro tidak hanya berfokus pada hasil akhir, tetapi juga menjunjung tinggi proses yang jujur dan terbuka—sehingga setiap klien merasa nyaman, aman, dan terlibat sepenuhnya dalam perkembangan proyeknya.

WhatsApp Image 2025-05-02 at 16.52.22
Komitmen Kami

Kami percaya, kualitas proyek bukan hanya diukur dari bentuknya—tetapi juga dari proses, kejujuran, dan kepuasan Anda sebagai klien.

pekerjaan interior full set AQ home, selesai
Berkomitmen

Komitmen kami adalah memberikan hasil terbaik sesuai harapan klien.

Mitra Profesional

Layanan kami mencakup proses dari hulu ke hilir, mulai dari tahap perencanaan desain arsitektur, pelaksanaan konstruksi bangunan, hingga penataan interior. Melalui pendekatan design & build, kami menawarkan alur kerja yang lebih efisien, terkontrol, dan saling terintegrasi antara tim desain dan tim pelaksana. Hal ini memberikan jaminan konsistensi antara konsep yang dirancang dengan hasil yang terealisasi di lapangan.

Dengan mengedepankan prinsip keterbukaan, kualitas, dan ketepatan waktu, kami selalu berupaya memberikan hasil terbaik dalam setiap proyek yang kami tangani. Kepuasan dan kepercayaan klien adalah prioritas utama kami, dan menjadi motivasi dalam menjaga profesionalisme serta inovasi dalam setiap aspek layanan kami.

VISI & MISI KAMI

VISI

Menjadi perusahaan jasa arsitektur dan konstruksi yang terpercaya dan inovatif, dengan integritas tinggi dan hasil kerja yang dapat dipertanggungjawabkan.

MISI

Layanan Efisien

Menyediakan layanan perencanaan desain, konstruksi, dan interior yang berkualitas dan efisien.

Transparan

Menjalankan proses kerja yang transparan dan komunikatif agar klien merasa aman dan terlibat.

Hasil Akhir Memuaskan

Menghadirkan hasil akhir bangunan yang kuat, estetis, dan sesuai dengan kebutuhan serta identitas pemiliknya.

Hubungan Jangka Panjang

Membangun hubungan jangka panjang dengan klien melalui kejujuran dan kepuasan layanan.

HUBUNGI KAMI

Klik tombol di bawah ini untuk memulai konsultasi dengan tim Iyaro sekarang juga.
Kami siap mendengarkan dan membantu Anda mewujudkan ruang impian.

SELURUH PORTOFOLIO PROYEK

Iyaro telah dipercaya oleh berbagai klien untuk menangani proyek arsitektur, konstruksi bangunan, serta desain & build interior di berbagai skala dan kebutuhan.